You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Nagari Situjuah Banda Dalam
Situjuah Banda Dalam

Kec. Situjuah Limo Nagari, Kab. LIMA PULUH KOTA, Provinsi SUMATERA BARAT

Selamat Datang di Website Resmi Kantor Wali Nagari Situjuah Banda Dalam | Informasi Nagari adalah Hak Masyarakat - UU No. 14 Tahun 2008 Tentang Keterbukaan Informasi Publik | AWASI Pembangunan Nagari Kita - LAPORKAN Bila Ada Penyimpangan

Launching UHC (Universal Health Coverage) oleh Bupati Lima Puluh Kota

Administrator 03 September 2024 Dibaca 513 Kali
Launching UHC (Universal Health Coverage) oleh Bupati Lima Puluh Kota

Launching UHC (Universal Health Coverage) oleh Bupati Lima Puluh Kota di Nagari Situjuah Banda Dalam pada Selasa (03/09) yang merupakan sebuah program yang dikelola oleh BPJS Kesehatan dan Pemerintah Daerah. Bupati Lima Puluh Kota Safaruddin Dt. Bandaro Rajo menyampaikan bahwa Universal Health Coverage (UHC) adalah sistem penjaminan kesehatan yang memastikan setiap warga dalam populasi memiliki akses yang adil terhadap pelayanan kesehatan promotif, preventif, kuratif, dan rehabilitatif, bermutu dengan biaya terjangkau. Tentunya program ini sangat bermanfaat bagi masyarakat di Kabupaten Lima Puluh Kota.

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image

APBN 2026 Pelaksanaan

APBN 2026 Pendapatan

APBN 2026 Pembelanjaan